Balai Besar Pengembangan Penjaminan Mutu Pendidikan Vokasi Bidang Mesin dan Teknik Industri (BBPPMPV BMTI) adalah unit pelaksana teknis Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan di bidang pengembangan penjaminan mutu pendidikan vokasi yang berada di bawah dan bertanggung jawab kepada Direktur Jendal Pendidikan Vokasi dengan beban tugas berupa melaksanakan pengembangan penjaminan mutu pendidikan vokasi, yaitu di bidang mesin dan teknik industri. Teknik Bisnis dan Sepeda Motor (TBSM) merupakan s alah satu jurusan unggulan SMK Al-Irsyad yang tentunya memerlukan pengukuran mutu pendidikan dalam bidangnya. BBPPMPV BMTI itu sendiri adalah alat ukur sedangkan instrumen adalah bahan ukurannya. BBPPMPV memiliki tugas melaksanakan pengembangan penjaminan mutu pendidikan di bidang mesin dan teknik industri dan mempunyai fungsi: Penyusuran pengembangan program penjaminan mutu pendidikan vokasi; Pelaksanaan penjaminan mutu peserta didik, sarana prasarana, dan tata kelola pendidikan vokasi; Pelaksanaa